Hidup Jong Indonesia!

Ketika organisasi pemuda masih kental dengan semangat kedaerahan, di Bandung sekelompok pemuda membikin organisasi bernama “Jong Indonesia”. Pamornya boleh jadi kalah silau dengan Jong Java, Jong Sumatranen Bond, dan Jong Ambon yang lebih senior. Jong Indonesia yang lahir pada 20 Februari 1927 mengusung misi segar yang tak main-main, yaitu mendambakan …

Hidup Jong Indonesia! Baca Selengkapnya →

Timur dan Barat: Mengenal Pahlawan Nasional Arnold Mononutu dan Sutan Mohammad Amin.

Dedikasi sepanjang hayat Om No dan SM Amin untuk bangsa dan negara Indonesia Kongres Pemuda Kedua adalah salah satu peristiwa penting dalam sejarah Indonesia. Dihadiri oleh pemuda-pemudi dari latar belakang yang berbeda. Kongres ini telah menyadarkan para pemuda bahwa perjuangan tanpa persatuan dan kesatuan adalah sebuah keniscayaan. Di antara para …

Timur dan Barat: Mengenal Pahlawan Nasional Arnold Mononutu dan Sutan Mohammad Amin. Baca Selengkapnya →

Siti Soendari Berbahasa Melayu di Kongres Pengajaran Kolonial 1916

Siti Soendari Darmabrata tak segan-segan berpidato dalam bahasa Melayu pada Kongres Pengajaran Kolonial Pertama yang digelar di Den Haag, Belanda pada Agustus 1916. Hebatnya, Ia berbicara mengenai nasib kaum perempuan. Suwardi Suryaningrat yang turut hadir berperan mengalihbahasakan pidato Siti Soendari dalam bahasa Belanda. Kongres dipimpin oleh J. H. Abendanon. Berikut …

Siti Soendari Berbahasa Melayu di Kongres Pengajaran Kolonial 1916 Baca Selengkapnya →

Jl. Kramat Raya 106, Jakarta Pusat 10420.
(021) 3103217, 3154546
museumsumpahpemuda@kemdikbud.go.id
Chat Sekarang
Perlu bantuan?
Hallo... Ada yang bisa kami bantu?