
Berdasarkan hasil seleksi dan penilaian oleh dewan juri, maka ditetapkan 5 (lima) orang pemenang Lomba Desain Logo Museum Sumpah Pemuda sebagai berikut:

Panitia Lomba Logo Museum Sumpah Pemuda mengucapkan terima kasih atas partisipasi Mahasiswa/i yang telah mengirimkan karya terbaiknya. Kami harap Pemuda/i tetap kreatif dan inovatif untuk membangun Indonesia.
Bagi seluruh peserta yang telah berpartisipasi dalam Lomba Desain Logo Museum Sumpah, panitia akan tetap memberikan penghargaan berupa sertifikat elektronik pada tautan bit.ly/SertPesertaLogo
Jangan lupa ikuti berbagai informasi Museum Sumpah Pemuda di media sosial :
Instagram: @museumsumpahpemuda
Twitter: M_SumpahPemuda
Facebook: Museum Sumpah Pemuda
YouTube: Muspada
Sampai bertemu dalam perlombaan Museum Sumpah Pemuda tahun 2021.
Kepada para pemenang harap menghubungi Narahubung: 0812-1913-0626 atau 0877-8118-6891 (Bakhti)